Kehadiran Putri Samudera dengan senjata batu karang emasnya cukup menggemparkan. Terutama tekadnya untuk membunuh Sultan Mangkunegoro. Pendekar Slebor yang tiba di sana, kali ini benar-benar harus mengeluarkan segenap kemampuannya untuk menandingi Putri Samudera. Karena selain jelita dan memiliki ilmu yang tinggi, kecerdikan Putri
Samudera pun luar biasa. Campur tangan yang dilakukan oleh Pendekar Slebor, membawanya ke alam yang lebih mengerikan. Dan ia sadar kalau Putri Samudera ternyata murid dari Eyang Dewi Samudera. Siapakah sebenarnya Putri Samudera yang memiliki dendam setinggi langit pada Sultan Mangkunegoro itu?
Unduh
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Posting Komentar